Some people laugh, some people crySome people live, some people die Some people run there into the fire, some people high in every desireBut we are the lover, 'cause the heart never lies(Heart Never Lies - McFly)
Mcfly Cartoon (http://quizilla.teennick.com)
Saat dulu SMP tahun 2006, saya pertama kali melihat McFly di poster bonus suatu majalah, namun biasa-biasa saja tidak ada yang istimewa, hanya poster. Maklum masih gandrung dengan aliran punk Greenday. Saat ini pun masih belum banyak orang yang tau, terlihat dari konser mereka di Indonesia beberapa waktu yang lalu (di Jakarta dan Surabaya).
Tanpa basa-basi lagi, inilah mereka : McFly. Dengan aliran British-Pop/Rock yang mereka bawakan begitu easy listening dan juga lirik-lirik yang mudah dicerna. Berbekal beberapa album yang telah mereka Room on the 3rd Floor (2004), Wonderland (2005), Motion in Ocean (2006), Radio:Active (2008) dan Above the Noise (2010). Melalui berbagai apresiasi dan prestasi yang mereka raih, Tom Fletcher (Gitar/Vokal), Danny Jones (Gitar/Vokal), Dougie Poynter (Bass/Back Vokal) dan Harry Judd (Drum) cukup kreatif serta aktif dalam berkarya. Tercatat ada beberapa hits yang menjadi kesukaan saya, meskipun semuanya saya suka.
ROTF Cover (Gambar en.wikipedia.org)
Sebut saja dari album pertama mereka hits Room on the 3rd Floor seperti sama dengan judul albumnya menjadi lantunan pengusir kesunyian, selain itu ada lagu Not Alone dengan liriknya yang begitu dalam. Selang satu tahun dari album perdana tersebut, dalam album ke-2 sebut saja hits I'll Be Ok, Ballad of Paul K, All About You, dan Nothing.
Dengan formasi yang kompak, dua vokalis yaitu Tom & Danny mampu saling mengisi dan berkolaborasi. Itulah uniknya McFly, lagu mereka pun tercatat ada dengan berbagai tema, persahabatan, percintaan, kasih sayang, kehidupan sehari-hari, perasaan sampai tentang motivasi.
Menurut saya, puncak karya mereka ada di album ini (Radio:Active). Tanya mengapa? Jiwa kreativitas dan juga karya mereka mengalami lonjakan serta hasil daripada karya mereka tersebut belum mati setelah Motion in Ocean tadi. Di album ini sebut saja semua lagu ini adalah hits, belum lagi banyak dalam berbagai versi. Selain itu, video klip mereka berbeda dari band-band lain, pokoknya berbeda. Lihat saja sendiri seperti hits The Heart Never Lies (kutipannya ada di awal tulisan ini), lagu Do Ya, Everybody Know, Lies (video klip yang panjang dan memiliki cerita, begitupun dengan Do Ya), super hits "One for the radio", lagu paling kocak : Smile (when you have a problem, not have money, just smile, smile smile ^_^), lagu Falling in love, Corrupted, Point of view (POV), lagu tempo tinggi Going through the motion (1 2 3 4) sampai The last song.
Above the Noise (gambar : en.wikipedia.org)
Sedikit berbeda dengan konsep album-album sebelumnya, McFly dalam Above the noise mengeluarkan kreasi yang agak lebih dewasa serta konsep yang matang. Mengusung semi elektronik, bagi yang agak asing mungkin akan terdengar aneh. Namun itulah McFly, yang mewakili daripada Album ini silahkan simak saja hits Party Girl, lagu yang mewakili mereka Shine a light (feat Taio Cruz), I need a woman & That's the truth.
Lyric Smile - MyFly
You don't have to have money To make it in this world You don't have to be skinny baby In you wanna be my girl
Oh, you just gotta be happy But sometimes that's hard So just remember to smile, smile, smile And that's a good enough start
So if you ain't good looking Don't you let it get you down And if you love life ain't cooking baby There'll be more fish around
Oh, you just gotta stay happy So put away that frown Jus remember to smile, smile, smile And turn the world around
So just remember to smile, smile, smile Smile, smile, smile Smile, smile, smile C'mon and show us your teeth And waht you got underneath
'Cause everyone's got troubles That's the way the story goes You don't need to get in trouble baby To see what's underneath you nose
Oh, 'cause if you're feeling happy That's the place to let it show So just remember to smile, smile, smile So everybody khows
And it will make things so much better when you're feeling low Just remember to smile, smile, smile Smile, smile, smile Smile, smile, smile C'mon and show us your teeth And what your got underneath
Smile, smile, smile Smile, smile, smile Smile, smile, smile C'mon and show us you teeth And what you got underneath (2x)
Just remember to smile, smile, smile C'mon, you gotta smile, smile, smile Smile, smile, smile C'mon and show us you teeth And what you got underneath
(Smile, smile, smile) You gotta smile (Smile, smile, smile) Just remember to smile (Smile, smile, smile) And turn the world around, yeah
Semua tulisan saya ketik sendiri, ;) smile Kita ambil saja semua baiknya :) smile again
McFly : Band Tulen Tampang Boyband
Reviewed by rizkipd
on
10:57 PM
Rating: 5
No comments:
Post a Comment