Ads Top

Web Free Backlink Otomatis

naver.com (web search korea selatan)
Satu lagi ilmu dalam hal blogging yang saya dapat dari Ucink Chaos. Ada beberpa istilah dalam dunia internet yang berhubungan dengan bagaimana sebuah website atau web mini (blog) bisa dikenal luas. Salah satunya dengan men-submit ke mesin pencari (misal : google, bing, yahoo search, altavista, naver [mesin pencari korea selatan] dll). Saya mengetahui mesin pencari naver.com langsung dari seorang teman asal korena, yaitu Hyeongbin Noh. Selain itu, ada beberapa istilah seperti crawl, backlink, submit, submiter dll.

Crawl merupakan salah satu cara untuk mengenalkan website kita ke banyak website lainnya menggunakan layanan crawler. Sebagai raksasa di dunia maya, google memiliki google crawler (webmaster tools) yang kita kenal dengan google add url, alamatnya www.google.com/addurl. Caranya, kita copy link website ataupun link artikelnya ke kotak URL yang tersedia, kemudian masukan kode captcha yang tampil. Biasanya terdiri dari dua kata yang ada dalam  gambar.

Jika secara instan, ada juga beberapa web yang menyediakan layanan crawl ke banyak web. Saya sendiri hanya mencoba membuat backlink menggunakan crawler, meskipun tidak begitu signifikan untuk menaikkan kinerja website kita, namun inilah salah satu cara agar website kita dikenal oleh berbagai web, misalnya seperti web who.is, alexa dll.

Saya menggunakan layanan crawler sebagaimana yang ada di alamat freebacklinkotomatis.xtgem.com. Disana terdapat beberapa URL menuju web crawler yang bersumber dari luar negeri. Terakhir saya menggunakan, yang bisa digunakan itu tinggal 2 alamat. Sisanya sudah tidak berfungsi lagi dan dialihkan. Berikut daftarnya :


Free Backlink Service
Get free backlink for your site

free Backlinker Submit
>>.submit WS Backlinker <<< (masih bisa digunakan)
free backlink
BACKLINK
BACKLINK INSTAN
Website-Submitter 2528 (masih bisa digunakan)
backlink busines-online.NET


Dari daftar web crawler diatas, ada dua yang masih bisa digunakan. Sebagaimana yang saya beri keterangan. Dalam submit WS Backlinker, URL kita akan disubmit sekitar 211 alamat. Namun, maklum saja nanti bila kita perhatikan kenapa banyak alamat yang terbuka adalah berasal dari China. Sementara itu, untuk website-submitter 2528, url link website kita akan disubmit (ping) ke beberapa alamat sesuai dengan pilihan yang tersedia, mulai top 50 sampai 2.509.

Nama dua website tersebut adalah Web Stats Backlinker dan IMT Website Submitter. Caranya hampir sama seperti yang ada di google webmaster, namun di dua web ini kita tidak diharuskan memasukkan kode capthca. Ada baiknya juga kita memasukkan keywords website kita. Semoga bermanfaat. Mohon tanggapannya.

google add url (google.com/addurl


imtalk.org


web stats backlinker

Powered by Blogger.